Pemprov DKI dan Bekraf Lakukan Kerjasama Pengembangan Ekonomi Kreatif
access_time Senin, 02 Oktober 2017
photo_cameraFotografer : Reza Hapiz
Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta dan Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf), melakukan penandatanganan pokok-pokok perjanjian kerjasama di Balaikota DKI Jakarta, Senin (2/10). Kerjasama terkait pengembangan ekonomi kreatif di Ibukota, khususnya di kawasan Taman Ismail Marzuki (TIM), Jakarta Pusat. (Foto: Reza/beritajakarta.id)